Jumat, 22 November 2013

TUTORIAL PROGRAM KOPERASI SIMPAN PINJAM


Sistem Informasi Koperasi adalah solusi atas kebutuhan koperasi untuk melakukan pengelolaan sumber daya koperasi yang semakin kompleks dalam memberikan pelayanan kepada anggotanya.
Koperasi dalam perkembangannya telah menjadi sektor bisnis yang penting dalam masyarakat, seiring dengan tingginya tuntutan atas kualitas pelayanan dan lingkup layanan koperasi tidak hanya menyangkut masalah keanggotaan tapi telah meluas sampai pengelolaan tabungan, simpan pinjam, penjualan outlet / toko, pencatatan stok gudang (inventory) bahkan sampai dengan pengelolaan kantin, armada.
Sehingga sangat diperlukan suatu sistem informasi yang dapat melakukan pencatatan dan penghitungan atas transaksi yang ada pada setiap unit kerja dan sanggup memberikan laporan yang akurat disamping laporan keuangan yang tepat.


Sistem Informasi Koperasi ini dibuat dengan sistem client – server dan multi user yang dilengkapi dengan fasilitas otorisasi dan segmentasi kerja unit yang terintegrasi dalam suatu database terpusat.

Program Koperasi Simpan Pinjam adalah program untuk mencatat transaksi Pinjaman & Angsuran, Simpanan Tabungan Pembagian SHU lengkap dengan Akuntansi dasar

Program ini dapat digunakan Untuk usaha yang bergerak di bidang Koperasi Simpan Pinjam kecil ataupun yang Menengah. Program ini dibuat menggunakan Database SQL Server 2000 dengan kemampuan sangat baik pada Jaringan Komputer Lokal, dapat digunakan untuk Client Server, atau Standalone komputer. Program ini mendukung program pemerintah untuk memajukan sektor UKMK dibidang koperasi.


Kebutuhan Sistem Hardware Komputer :

  • Komputer dengan Prosesor Pentium 4 1Ghz atau setara. 
  • Memory Komputer minimal 512 Mb, Rekomendasi 1 Gb.
  • Resolusi VGA minimum 800 x 600.
  • UPS pada Komputer Server (untuk menghindari komputer mati secara tiba-tiba akibat listrik padam).
  • UPS sangat berguna untuk menghindari kerusakan pada Database.
Kebutuhan Software / Perangkat Lunak lain :

  • Windows XP (sp2, sp3), Windows Vista, Windows 7, Win 8, Win Server : 2003, 2008.
  • Deepfreeze (opsional) berfungsi untuk mengembalikan kondisi windows ke awal setelah komputer di restart, untuk menjaga-jaga apabila windows terkena virus.
Jaringan Komputer :

  • Kabel Lan.
  • Hub Switch.
  • IP Public (opsional) agar bisa diakses dari internet.
  • Hamachi (opsional) agar bisa diakses dari internet via VPN hamachi.

Pada Program Simpan Pinjam ini dilengkapi dengan menu-menu / modul-modul, diantaranya  :
Master Data :

  • Master Divisi,
  • Master Pengurus,
  • Master Anggota,
  • Master Akun

Transaksi:

  • Transaksi Simpanan Pokok,
  • Transaksi Simpanan Wajib,
  • Daftar Simpanan Anggota,
  • Transaksi Pinjaman,
  • Transaksi Angsuran Pinjaman,
  • Pengeluaran,
  • Pendapatan,
  • Jurnal Umum,
  • Catatan Anggota yang Keluar

Laporan:

  • Laporan Simpanan Pokok,
  • Laporan Simpanan Wajib,
  • Laporan Rekap Simpanan Anggota,
  • Laporan Pengeluaran Lain-lain,
  • Laporan Pendapatan Lain-lain,
  • Laporan Bukti Jurnal,
  • Laporan Pinjaman Anggota,
  • Laporan Angsuran Pinjaman Anggota,
  • Daftar Anggota yang Keluar.

User :

  • Password User,
  • Ganti Password,
  • Manajemen User,
  • Backup Datasbase

Berikut ini screen shoot Program Koperasi Simpan Pinjam :


















4 komentar:

  1. projek nya bisa di download ngga min?

    BalasHapus
  2. Berapa harga program koperasinya dan apa bisa untuk window 10

    BalasHapus
  3. Tutorial ko ky gini...
    Ini mah bukan tutorial.

    Ini demo aplikasi

    BalasHapus